Protokol Kesehatan di era New Normal di Highland Camp Puncak Adaptasi kebiasaan baru (New Normal) yang diterapkan di Highland camp, point-pointnya merujuk pada protokol kesehatan untuk tempat wisata yang telah ditetapkan oleh pemerintah Kabupaten Bogor melalui Peraturan Bupati Bogor nomor 35 tahun 2020, Tentang Pedoman Pembatasan Sosial Berskala Besar Secara Proporsional Sebagai Persiapan Pelaksanaan Adaptasi […]
Tag Archives: Pandemi
Dengan karakter lingkungan Obyek Daya tarik Wisata (ODTW) dan pelayanan maupun aktivitasnya yang berbanding terbalik dengan wisata massal, wisata minat khusus menjadi sektor yang dianggap paling aman untuk dijelajahi guna memenuhi hasrat berlibur dari kejenuhan pembatasan aktivitas sosial yang diberlakukan oleh pemerintah dalam rangka memutus mata rantai penyebaran COVID-19. Pengertian Wisata Minat Khusus Menurut Fandeli, […]
Wisata di Taman Nasional Gunung Halimun Salak Resmi di Buka dengan Protokol Kesehatan Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan, Direktorat Jenderal Konservasi Sumber Daya Alam dan Ekosistem, Balai Taman Nasional Gunung Halimun Salak mengeluarkan surat edaran tentang “kunjungan wisata alam di kawasan taman Nasional Gunung Halimun Salak Pada Masa Pandemi Covid-19 (new-normal)” dengan Nomor : SE. […]
Berwisata di Bogor dan Puncak diberlakukan Protokol Kesehatan pada saat kenormalan baru Untuk Wisata di Bogor dan kawasan Wisata Puncak yang mati suri akibat terdampak pandemi Covid-19, di awal bulan Juni 2020 mulai terlihat babak baru dengan dikeluarkannya Peraturan Bupati Bogor nomor 35 tahun 2020 Tentang “Pedoman Pembatasan Sosial Berskala Besar Secara Proporsional Sebagai Persiapan […]